Beberapa Tips Memilih Sabun Muka Yang Aman Untuk Ibu Hamil

Pastinya ketika ibu hamil maka akan ada perubahan pada tubuh Mereka salah satunya dimana perubahan pada kulit wajah yang bisa mereka rasakan seperti kulit mereka yang cenderung lebih mudah berjerawat pastinya anda akan bertanya-tanya bukan Kenapa hal tersebut bisa terjadi 

Dikutip dari beberapa sumber terpercaya mengatakan kondisi berjerawat yang dialami oleh ibu hamil hal tersebut bisa dikarenakan oleh peningkatan produksi minyak yang dapat membuat penyumbatan pori-pori di wajah sehingga munculnya jerawat 

Dengan begitu itu untuk mengatasi masalah ini anda sebagai ibu hamil harus pintar dalam memilih sabun cuci muka yang tepat karena ada beberapa sabun cuci muka yang memang kandungannya tidak aman untuk ibu hamil sehingga hal tersebut dapat mempengaruhi kesehatan janin 

Maka dari itu artikel ini akan memberitahukan kepada anda beberapa tips memilih sabun muka yang aman untuk ibu yang sedang hamil 

Untuk anda seorang wanita yang sedang hamil sebelum anda ingin memilih produk sabun cuci muka yang cocok untuk mengatasi masalah jerawat Kalian ada lebih baik anda memperhatikan kandungan formula yang ada di dalam sabun cuci muka tersebut hingga ke bahan aktifnya karena ada beberapa bahan sabun cuci muka yang bisa sangat beresiko untuk ibu hamil seperti retinoid retinol benzoyl dan asam salisilat  peroksida 

Begitu ada juga beberapa tips agar anda bisa merawat muka anda yang berjerawat Ketika anda hamil 

Hal yang harus anda lakukan pertama kali untuk mengatasi jerawat di sini ya itu di mana anda tidak perlu panik karena jerawat Ketika anda hamil masih bisa diatasi dengan cara yang aman seperti

  • Rajin mencuci muka dengan sabun cuci muka setidaknya dua kali sehari Kemudian Anda harus menghindari produk scrub dan astringent karena kandungan tersebut bisa membuat kulit anda menjadi iritasi
  • Selanjutnya hal yang harus anda ketahui disini adalah Dimana anda tidak boleh memencet jerawat tersebut 
  • Agar nantinya kulit wajah anda bersih lebih baik anda jangan terlalu sering untuk menyentuh kulit wajah anda